Entri blog oleh MEILINA EKA AYUNINGTYAS

Siapa pun di dunia

Apakah anda ingin berkuliah di Telkom University Lantas apa saja jurusan di Telkom University yang sangat diminati oleh banyak mahasiswa


Apakah anda ingin berkuliah di Telkom University


Perguruan tinggi swasta atau disebut sebagai teknologi Telkom. Kampus ini berada di kota Bandung. Dengan mempunyai akreditasi berstatus unggul, lantas apa saja jurusan di telkom university yang sangat digemari? 

Jurusan di Telkom University Yang Unggul 

Telkom University mempunyai banyak jurusan yang sangat digemari oleh para mahasiswa. Di mana perguruan yang berbasis sebuah teknologi informasi. Telah meluluskan mahasiswa yang sudah bekerja pada instansi, pemerintahan BUMN dan perusahaan.

Diinformasikan oleh kepala bagian marketing serta pelaporan bagian admisi. Menyatakan bahwa jurusan yang sangat populer adalah program studi Informatika.

Apalagi saat ini, banyak berbagai jenis bisnis startup yang telah muncul di Indonesia. Nah, berikut adalah penjelasan mengenai program studi yang diminati oleh para mahasiswa menurut website resmi dari Telkom University.


Baca Juga : Manfaat Helpdesk iGracias bagi Sistem Informasi


Program Studi Informatika

Merupakan salah satu bagian yang tidak terpisahkan dari kampus Telkom university . Di mana memiliki sebuah misi untuk menjadi World Class University. Dengan demikian, para lulusan tersebut dapat bersaing di kancah internasional. Itulah mengapa program studi ini telah terakreditasi unggul oleh BAN PT.

Program Studi Mbti

Selanjutnya adalah Prodi yang terbaik dan banyak menelurkan prestasi, yaitu mbti. Jurusan ini selalu mencari mahasiswa yang kreatif serta inovatif dalam sebuah pengembangan, sumber daya manusia, memenuhi kurikulum dan organisasi.

Program studi Desain Komunikasi untuk visual program

Untuk program studi ini berada di bawah naungan fakultas industri kreatif. Visi yang dimilikinya adalah program unggul untuk para mahasiswa dengan adanya basis ICT serta kearifan lokal. Adanya pengembangan kreatipreneur yang sudah diakui oleh Internasional, nasional serta masyarakat.

Program Studi Ilmu Komunikasi

Dua peminatan yang disukai oleh mahasiswa broadcasting serta marketing communication. Di mana dalam sistem pembelajarannya berbasis ICT. 

Oleh sebab itu, program studi ini juga menyediakan lab multimedia, fotografi, radio dan televisi. Kurikulum yang telah dirilis mengedepankan mengenai akademis serta praktisi. 

Dengan demikian, lulusan dari ilmu komunikasi dapat bersaing dengan industri komunikasi. Apakah anda ingin memilih jurusan Studi Ilmu Komunikasi?


Beberapa jurusan di Telkom University yang sangat diminati oleh para mahasiswa. Karena terdapat teknologi Telkom yang sangat unggul, bahkan telah diakui oleh dunia.



[ Mengubah: Thursday, 10 November 2022, 13:40 ]